TOPIK
Politik
-
Sekpri Ketua PBNU Yahya Staquf Jadi Dilantik DPR RI dari PKB, Pemecatan oleh Cak Imin Batal
Keputusan Ketum PKB Muhaimin Iskandar yang memecat sejumlah kadernya yang terpilih saat Pemilu 2024 dianulir oleh Bawaslu RI.
-
Gagal Nyalon Pilkada 2024, Anies Baswedan Berencana Bikin Parpol Baru
Elektabilitas tinggi ternyata tak jadi jaminan bisa maju di Pilkada Serentak 2024. Hal ini dialami oleh mantan Gubernur Jakarta Anies Baswedan.
-
Sindiran Megawati untuk Bahlil Soal Hati-hati dengan Raja Jawa: Ah Aku Mau Kenalan Juga Dong
"Makanya saya langsung sambil nahan ketawa. Yih bilang Raja Jawa. Ah aku mau kenalan juga dong sama Raja Jawa. Sejak kapan ada Raja Jawa" kata Mega
-
"Melihat Pohon Beringin, Bawaannya Adem" kata Jokowi Saat di Munas Golkar, Kode Bergabung?
Penutupan Musyawarah Nasional (Munas) Partai Golkar digelar di Jakarta Convention Centre (JCC), Senayan, Jakarta Pusat Rabu (21/8/2024) malam.
-
Politisi Senior Golkar Minta Jokowi Jadi Ketua Umum, DIklaim Tak Langgar Aturan
Sejumlah politisi senior Partai Golkar meminta Presiden Joko Widodo (Jokowi) menjadi Ketua Umum partai berlambang Pohon Beringin ini.
-
Bahlil Calon Tunggal Ketua Umum Partai Golkar, Ridwan Hisjam Tak Penuhi Syarat
Bahlil Lahadalia dipatikan menjadi calon tunggal Ketua Umum Partai Golkar 2024-2029.
-
Relawan Jokowi Desak Hasto PDIP Tak Bikin Gaduh Serang Presiden
Sekretaris Jenderal PDIP Hasto Kristiyanto diimbau tak membuat gaduh terkait rekaman perkataan Presiden RI Joko Widodo (Jokowi).
-
3 Parpol Seteru Prabowo di Pilpres 2024, Kini Berbalik Tegaskan Jadi Sekutu, Ini Daftarnya
Tiga parpol yang sebelumnya menjadi seteru Prabowo-Gibran saat Pilpres 2024, kini pindah haluan ganti mendukung Presiden dan Wapres RI terpilih itu
-
RESMI, Agus Gumiwang Kartasasmita Gantikan Airlangga, Jabat Plt Ketua Umum Golkar
Teka-teki sosok pengganti Airlangga Hartarto yang mengundurkan diri dari kursi Ketua Umum Partai Golkar akhirnya terjawab.
-
Beda Respon Anies dan Ganjar Soal Prabowo Ingin Kabinetnya Disokong 40 Kementrian
Wacana penambahan pos kementerian pada kabinet Prabowo Gibran direspon berbeda oleh dua mantan capres yang berlaga saat Pilpres 2024.
-
SOSOK Eko Patrio, dari Pelawak jadi Anggota DPR 4 Periode, Kini Calon Menteri Prabowo-Gibran
Politikus senior yang mengawali kariernya sebagai pelawak ini rupanya memang didorong Ketum PAN sebagai calon menteri kabinet Prabowo-Gibran.
-
Koalisi Perubahan Rontok, Usai NasDem, Kini Giliran PKB Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran
Praktis, dari tiga parpol penyokong Koalisi Perubahan, kini tinggal PKS saja yang belum bergabung dengan Prabowo-Gibran.
-
Gibran Ingin Jokowi dan Megawati Bertemu, Hasto PDIP: Benar Enggak? Siapa Tahu Bohong
Keinginan Gibran agar pertemuan antara Presiden Jokowi dan Megawati Soekarnoputri terlaksana setelah Pilpres 2024 direspon dingin petinggi PDI-P
-
Hasto Masih Keukeuh Sebut Jokowi Mau Ambil Alih PDIP dan Golkar: Yang Saya Sampaikan Benar
Sindiran Sekjen DPP PDIP Hasto Kristiyanto untuk Presiden Joko Widodo (Jokowi) rupanya masih terus berlangsung.
-
"Mohon Maaf, Pak Hasto" Kata Gibran Usai Sekjen PDIP Menyesal Usung Dirinya Jadi Walkot Solo
PDIP menyesal telah mengusung putra sulung Presiden Joko Widodo (Jokowi), Gibran Rakabuming Raka menjadi Wali Kota Solo.
-
PROFIL Dodi Hendra Ketua DPRD Solok, Viral Acungkan Pisau saat Pimpin Sidang, Ini Alasannya
Publik penasaran seiring beredarnya video yang memperlihatkan tangannya memegang pisau di sela-sela rapat di Gedung DPRD Solok.
-
Kaesang Dijagokan PSI Maju Calon Gubernur DKI Jakarta, Untuk Lawan Anies Baswedan?
Rupanya tak hanya empat nama itu yang dijagokan untuk memimpin Jakarta lima tahun mendatang, ada juga pendatang baru seperti Kaesang Pangarep.
-
Bursa Calon Ketum Golkar Menghangat, Menteri Bahlil Beri Isyarat Maju
Bursa calon Ketua Umum Partai Golkar mulai menghangat. Salah satunya seperti Menteri Investasi BKPM, Bahlil Lahadalia
-
"Mudah-mudahan Sekali Lagi Bergabung" Doa Ketum MKGR Soal Isu Jokowi Bakal Jadi Kader Golkar
Presiden Joko Widodo (Jokowi) diisukan bakal jadi kader Golkar. Isu Jokowi gabung Golkar itu kian santer belakangan ini.
-
Ganjar Dicegat Anak Yatim yang Ingin Memeluk, Usahakan Pendidikan Gratis
Saat sedang berkunjung ke Institut Nahdlatul Ulama (INU) Tasikmalaya, tiba-tiba Ganjar Pranowo dihadang oleh anak yatim. Siswa MTs NU Tasikmalaya itu
-
Anies Baswedan Capres, NasDem Jepara ; Tidak Ada Kader yang Mundur
Partai NasDem Jepara mengklaim tetap solid seiring pencapresan Anies Baswedan. Mundurnya kader partai seperti di Kudus tidak terjadi di Jepara.
-
Anies Baswedan Diusung Capres, NasDem Jateng Sangkal Isu Perpecahan
DPW Partai NasDem Jawa Tengah menyangkal ada keretakan di tubuh partai pasca dipilihnya Anies Baswedan sebagai calon presiden (capres) Pemilu 2024.