TOPIK
UIN SAIZU Purwokerto
-
Rektor dan Dekan FUAH UIN Saizu Purwokerto menghadiri Taklimat Presiden Republik Indonesia yang disampaikan langsung Presiden Prabowo Subianto
-
UIN Saizu dan Kedubes Afghanistan membahas mahasiswa asing, imigrasi, serta peluang kerja sama akademik internasional.
-
UIN Saizu menjalin kerja sama dengan Kedubes Kamboja untuk pembinaan mahasiswa, riset kolaboratif, dan penguatan tridharma.
-
UIN Saizu perkuat kerjasama internasionalisasi pendidikan tinggi dengan Kedubes Thailand
-
UIN Saizu menggelar seminar motivasi pendidikan tinggi bagi 353 siswa SMAN 1 Bobotsari guna meningkatkan minat kuliah.
-
FEBI UIN Saizu lolos tahap verifikasi dan mengikuti penilaian pendahuluan Zona Integritas bersama 16 PTKIN lainnya.
-
Ahmad Nur Izzir Rohman, mahasiswa UIN Saizu, konsisten berprestasi hingga tingkat nasional melalui keberanian mencoba dan berproses.
-
Pascasarjana UIN Saizu promosikan doktor ke-84 melalui disertasi integratif keperawatan modern dan tasawuf Islam.
-
UIN Saizu Purwokerto terus memperkuat transformasi digital layanan akademik dengan menghadirkan sistem informasi terbaru bernama Saizu Link.
-
Viviana Ayu Andini, mahasiswi FTIK UIN Saizu, konsisten menekuni public speaking hingga meraih berbagai prestasi kampus.
-
FTIK UIN Saizu Purwokerto menggelar rapat koordinasi (rakor) fakultas sebagai langkah pemantapan program strategis tahun 2026.
-
FEBI UIN Saizu Purwokerto menggelar Workshop Upgrading Knowledge Tata Tata Kelola dan Tata Kerja Perusahaan bagi Mahasiswa Periode I (14/1/2026).
-
Sebanyak 16 mahasiswa internasional kuliah di Kampus II UIN Saizu Purbalingga, memperkuat internasionalisasi dan daya saing global kampus.
-
Rektor UIN Saizu menerima kunjungan Bupati Purbalingga Fahmi Muhammad Hanif, beserta jajarannya di Kampus II Purbalingga
-
Mahasiswa UIN Saizu asal Tegal ini membuktikan konsistensi dan iman mampu mengantarkannya meraih prestasi nasional hingga internasional.
-
FTIK UIN Saizu Purwokerto menegaskan pentingnya membangun semangat baru kembali ke sekolah sebagai fondasi peningkatan mutu pendidikan
-
UIN Saizu Purwokerto menyelenggarakan kegiatan Orientasi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Tahap II Formasi Tahun 2024
-
Pascasarjana UIN Saizu Purwokerto melaksanakan Ujian Masuk Mahasiswa Baru Program Magister(S2) dan Doktor (S3) Semester Genap Tahun Akademik 2025/2026
-
Mens Rea dibaca sebagai praktik komunikasi publik yang memicu dialog etika antara kebebasan berekspresi dan tanggung jawab.
-
UIN Saizu Purwokerto secara resmi menyerahkan 268 mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Angkatan ke-57 kepada Pemerintah Kabupaten Purbalingga.
-
UIN Saizu Purwokerto menjajaki kerja sama strategis dengan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Magelang terkait program pemberian beasiswa prestasi.
-
Profil Yohana Novitasari, mahasiswi berprestasi UIN Saizu Purwokerto yang menyeimbangkan akademik, relasi, dan pengabdian.
-
Anita Ulyati Azizah, Alumni Program Studi IAT UIN Saizu Purwokerto angkatan 2019, berhasil melanjutkan studi magister (S2) di Turki.
-
UIN Saizu Purwokerto menggelar serah terima jabatan Kepala Biro Administrasi Umum, Perencanaan, dan Keuangan (AUPK) di Ruang Rapat Senat, (12/1/2026)
-
UIN Saizu Purwokerto melakukan Sosialisasi Perjanjian Kinerja (Perkin) Rektor Tahun 2026 di Ruang Rapat Senat, Gedung Rektorat Lantai 4, (12/1/2026)
-
Kontroversi komedi, kritik, dan body shaming dikaji lewat perspektif kitab akhlak pesantren untuk menegaskan batas etika berucap di ruang publik.
-
Rektor UIN Saizu Purwokerto, Prof Ridwan, melepas 268 mahasiswa peserta Kuliah Kerja Nyata (KKN) Angkatan ke-57 pada Sabtu (10/1/2026)
-
Ratusan mahasiswa Program Studi Pendidikan Agama Islam (PAI) Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) mengikuti Workshop PPL 2
-
Halal Center UIN Saizu Purwokerto menyerahkan sertifikat halal sekaligus menggelar pembinaan integritas halal kepada sekitar 50 pelaku UMKM.
-
Ketua Jurusan Saintek UIN Saizu Purwokerto, Dr. Fajar Hardoyono sebagai penguji eksternal dalam sidang ujian tertutup Program Doktor (S3) FMIPA UGM