Berita Regional
Viral Video Sengaja Merusak Mobil Dinas, Begini Nasib Kepala Satpol PP Usai Dibebastugaskan
Pemkot Padang Panjang langsung membentuk tim untuk investigasi, usai video perusakan mobil dinas viral di media sosial.
Usai ditabrakkan ke dinding, terlihat bagian depan dan belakang mobil dinas tersebut rusak.
Merespons tindakan tersebut, Wali Kota Padang Panjang, Fadly Amran mengatakan, pihaknya telah membentuk tim pencari fakta terkait kegaduhan yang terjadi.
Baca juga: Satpol PP Kota Semarang Tertibkan PKL Liar di Jalan Tlogosari Raya
Menurut Fadly, tindakan perusakan mobil dinas itu adalah hal yang tidak bisa ditoleransi serta menyalahi norma pemerintahan.
Fadly juga menyebut, dirinya bakal menuntaskan perkara perusakan mobil dinas itu dan segera melakukan tindakan yang tegas sesuai undang-undang yang berlaku.
"Kami telah menginstruksikan Sekretaris Daerah untuk membentuk tim pencari fakta, terkait sebab dan akibat dari perusakan mobil dinas ini," kata Fadly dikutip TribunPadang.com, Senin (20/2/2023). (*)
Artikel ini telah tayang di TribunPadang.com dengan judul Diduga Sengaja Rusak Mobil Dinas, Kadis Pol PP Padang Panjang Disanksi Perbaiki Pakai Dana Pribadi
| Viral Pasien Sesak Nafas di RS Maryam Tak Ditangani, Alasan Tak Ada Kamar |
|
|---|
| Daftar 8 Tersangka Kasus Pencemaran Nama Baik Dugaan Ijazah Palsu Jokowi: Terbagi 2 Klaster |
|
|---|
| Tanahnya Diduga Diserobot Anak Perusahaan Lippo Group, Nusron Wahid: Jusuf Kalla Pemilik Sah |
|
|---|
| Anak Tunagrahita Kritis Setelah Dikeroyok Warga gara-gara Masuk Rumah Orang Tanpa Izin |
|
|---|
| Lukas Tenggak Racun di Makam Ibunya di Secang Magelang Setelah Habisi Nyawa Sang Kekasih |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jateng/foto/bank/originals/Tangkapan-layar-perusakan-mobil-dinas-Satpol-PP.jpg)