Berita Kudus
1.300 Buku Dipajang untuk Pengunjung CFD Kudus
Dinarpus Kabupaten Kudus menyiapkan 1.300 buku yang dipajang di dua unit mobil perpustakaan keliling di kawasan care free day (CFD) Alun-alun Simpang
Penulis: Saiful Ma sum | Editor: m nur huda
TRIBUNJATENG/SAIFUL MA'SUM
BACA BUKU: Sejumlah pengunjung CFD mengakses layanan baca buku gratis oleh Dinarpus Kabupaten Kudus, Minggu (21/5/2023).
Hana berharap, gerakan semacam ini tidak hanya dilakukan sekali atau dua kali saja. Namun perlu dilakukan rutin berkelanjutan untuk memantik minat baca masyarakat, utamanya kalangan anak-anak.
"Dengan pelayanan perpustakaan keliling ini, saya sempatkan anak saya mampir untuk baca buku walau sebentar. Jadi anak bisa dapat hiburannya, juga dapat wawasan pengetahuan melalui buku," tuturnya. (Sam)
Berita Terkait:#Berita Kudus
| Masan Ketua DPRD Kudus: Jangan Sampai Ada Ruang Kelas Dikosongkan Karena Atap Mau Roboh |
|
|---|
| Gus Rozin Dorong Bupati Kudus Segera Terbitkan Perbup Pesantren |
|
|---|
| PON Bela Diri Kudus 2025 Siap Bertransformasi lewat Kejuaraan Single Event |
|
|---|
| Sekolah Zero Perundungan Lewat Aplikasi Curhat Si Andung Esmaku |
|
|---|
| Siswa SMPN 1 Jati Bisa Nabung Rp 5 Ribu Per Hari Berkat Makan Bergizi Gratis |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.