Berita Pendidikan
Kuliah Gratis di PTN-PTS, Bisa! Berikut Cara Daftar Beasiswa Unggulan 2023 Kemendikbud
Cara daftar beasiswa unggulan 2023 dilakukan secara online dengan mempersiapkan beberapa dokumen
Jangka waktu pemberian beasiswa unggulan Jangka waktu pemberian beasiswa ini adalah sebagai berikut:
Jenjang Sarjana (S1) baru, diberikan dengan jangka waktu 4 tahun (8 semester)
Jenjang Magister (S2) baru, diberikan dengan jangka waktu 2 tahun (4 semester)
Jenjang Doktoral (S3) baru, diberikan dengan jangka waktu 3 tahun (6 semester)
Jenjang Sarjana, Magister, Doktoral yang sedang berjalan diberikan untuk sisa masa studi yang akan dilaksanakan sampai batas waktu sesuai periode di atas.
Itulah komponen beasiswa hingga syarat pendaftaran dan cara daftar Beasiswa Unggulan Kemendikbud Ristek.
Kamu bisa langsung mendaftarkan diri dengan informasi lebih lengkap di situs resmi Beasiswa Unggulan 2023 https://beasiswaunggulan.kemdikbud.go.id/ (Kompas.com)
| Mahasiswa Ilkom UNIMMA Terapkan Kompetensi Kehumasan di Balai Layanan Perpustakaan DPAD DIY |
|
|---|
| Unnes Beri Penghargaan bagi Dosen, Mahasiswa, dan Mitra Inovatif |
|
|---|
| Ris Polimarin dan Kemendiktisaintek Ubah Hasil Tangkapan Tak Laku Jadi Pakan Ikan Bernilai Tinggi |
|
|---|
| Waspada "Bom Waktu" Dendam Korban Perundungan di Sekolah: Begini Strategi Pencegahannya |
|
|---|
| Wamenkes Dorong Poltekkes Kemenkes Semarang Cetak Tenaga Kesehatan Siap Lapangan, Soroti Kasus MBG |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jateng/foto/bank/originals/ilustrasi-kuliah_20180211_175304.jpg)