Berita Tegal
BREAKING NEWS : Pria di Tegal Hilang Terseret Arus Sungai Gung Saat Akan Evakuasi Jasad Mertua
Pencarian Masruri (35) yang hanyut terseret arus sungai Gung Kabupaten Tegal saat hendak membantu mengevakuasi Tasripah
Penulis: Desta Leila Kartika | Editor: Catur waskito Edy
"Untuk kendala yang kami alami di lapangan atau selama proses pencarian yakni arus yang cukup kencang. Selain itu, kultur sungai yang cenderung banyak sampah-sampah di pinggiran sehingga cukup menyulitkan. Ditambah cuaca yang masih hujan disertai angin, belum lagi air sungai yang bewarna keruh kecokelatan," ujar Handika.
Adapun sampai berita ini ditulis, korban terseret arus sungai Gung atas nama Masruri belum ditemukan. (dta)
Baca juga: Parpol Belum Beberkan Calon Wali Kota di Pilwakot Semarang 2024
Baca juga: Konsumsi Pertamax Melonjak hingga 10 Persen di Momen Libur Nyepi dan Cuti Bersama
Baca juga: Inilah Nama-nama Kandidat Calon Wali Kota Semarang, Parpol Sebut Tunggu Instruksi Pusat
Baca juga: Puluhan Sepeda dan Motor Listrik Laris Manis Saat Tradisi Dandangan di Kudus
Caption:
Foto 1-6: Suasana di area Jembatan Kaligayam, Kecamatan Dukuhturi, Kabupaten Tegal yang menjadi titik korban atas nama Masruri terseret arus aliran sungai Gung saat hendak membantu mengevakuasi jasad ibu mertua bernama Tasripah. Terlihat warga dan beberapa Tim SAR Gabungan sedang memantau dari atas jembatan, pada Rabu (13/3/2024).
Foto 7-8: Foto Tim SAR gabungan saat melakukan pencarian korban atas nama Masruri yang terseret arus aliran sungai Gung saat hendak membantu mengevakuasi jasad ibu mertua bernama Tasripah, pada Rabu (13/3/2024).
TRIBUN JATENG (Desta Leila Kartika)
Berkah Sering Donor Darah, Asikin Bawa Pulang Motor pada HUT ke-80 PMI di Tegal |
![]() |
---|
Saat Tumplek Ponjen Dipentaskan dalam Sampak Tegalan, Tradisi Pernikahan Bontot Bertemu Bontot |
![]() |
---|
Pemkot Tegal Komitmen Bangun Masyarakat yang Religius dan Bermartabat |
![]() |
---|
Dedy Yon Harap GRIFF Festival Film Bisa Lahirkan Sineas Muda Berbakat Kota Tegal |
![]() |
---|
Pemkot Tegal Beri Penghargaan Kelurahan dan Perusahaan yang Jaga Kelestarian Lingkungan |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.