Berita Blora
Inilah Sosok Jamin dan Sarmo, 2 Lansia Penyelamat Kereta Api dari Kecelakaan Hebat di Blora
PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daop 4 Semarang mengucapkan apresiasi setinggi-tingginya kepada dua warga Dukuh
Penulis: M Iqbal Shukri | Editor: muh radlis
IST
Dua warga yang beri isyarat ke Masinis terkait adanya rel putus, Jamin (kaos putih), dan Sarmo (kaos biru).
Fran berharap, melalui kejadian ini, semakin banyak masyarakat yang menyadari pentingnya peran serta dalam menjaga keselamatan jalur kereta api dan dapat melaporkan jika ada potensi gangguan kepada petugas KAI.
"Terima kasih kepada para warga yang telah peduli akan keselamatan perjalanan kereta api. KAI senantiasa siap bekerja sama dengan masyarakat guna memastikan keselamatan perjalanan kereta api di seluruh wilayah operasional,” paparnya.(Iqs)
Berita Terkait:#Berita Blora
| Jelang Penyaluran Bantuan, DP4 Blora Cek Kualitas Beras dan Minyak Goreng di Gudang Bulog |
|
|---|
| 25 ASN dan PPPK di Blora Ajukan Cerai, Alasan Terbanyak karena Pertengkaran dan Selingkuh |
|
|---|
| Sering Terjadi Pohon Tumbang, BPBD Blora Bakal Koordinasi untuk Pemangkasan Pohon di Tepi Jalan |
|
|---|
| Polemik SK 185! Perhutani KPH Blora Bantah Janji Bagi Hasil, Sebut KTH Ingin Skema Berbeda |
|
|---|
| BPBD Blora Sebut Ada Empat Kecamatan yang Rawan Puting Beliung saat Musim Hujan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jateng/foto/bank/originals/Dua-warga-yang-beri-isyarat-ke-Masinis-terkait-adanya-rel-pu.jpg)