Berita Regional
Pantas Dokter Qory Praktik di Banyak Tempat, Jadi Tulang Punggung Keluarga Buat Bayar Cicilan Suami
Pantas dokter Qory Ulfiyah Ramayanti tak kuat menghadapi suaminya Willy Sulistio, karena selama ini telah menjadi tulang punggung keluarga.
Editor:
raka f pujangga
KOMPAS.COM/AFDHALUL IKHSAN
Willy Sulistio, selaku suami dokter Qory ditangkap dan ditetapkan sebagai tersangka kasus KDRT di Mapolres Bogor, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Jumat (17/11/2023).
Lantaran hal tersebut, Willy mengaku tak memaksa Qory untuk pulang.
Ia hanya ingin tahu kabar dan kondisi Qory yang saat ini sedang hamil.
Baca juga: Pengakuan Willy, Suami Dokter Qory Ulfiyah Yang Hilang Diduga Karena KDRT, Mengaku Menyesal
"Jika ada yg fix tau kabar Qory sehat+aman, sy mohon dikabari.
Gak perlu dikasih tau di mana/dgn siapa, gppa..,
tp fokus sy+anak3 dsini mau mastiin kesehatan dia skrg," imbuh Willy. (*)
Artikel ini telah tayang di Tribuntrends.com dengan judul Tulang Punggung Keluarga, Dokter Qory yang Hilang Praktik di 5 Tempat Demi Bayar Cicilan Suami
Tags
Dokter Qory
Qory Ulfiyah Ramayanti
Willy Sulistio
kabur
KDRT
kekerasan dalam rumah tangga
tulang punggung
Berita Terkait:#Berita Regional
| Viral Pasien Sesak Nafas di RS Maryam Tak Ditangani, Alasan Tak Ada Kamar |
|
|---|
| Daftar 8 Tersangka Kasus Pencemaran Nama Baik Dugaan Ijazah Palsu Jokowi: Terbagi 2 Klaster |
|
|---|
| Tanahnya Diduga Diserobot Anak Perusahaan Lippo Group, Nusron Wahid: Jusuf Kalla Pemilik Sah |
|
|---|
| Anak Tunagrahita Kritis Setelah Dikeroyok Warga gara-gara Masuk Rumah Orang Tanpa Izin |
|
|---|
| Lukas Tenggak Racun di Makam Ibunya di Secang Magelang Setelah Habisi Nyawa Sang Kekasih |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jateng/foto/bank/originals/Willy-Sulistio-selaku-suami-dokter-Qory-ditangkap-dan-ditetapkan-sebagai-tersangka.jpg)