Berita Jateng
Pemprov Jateng Prioritaskan Pengelolaan Sampah
Pemprov Jateng prioritaskan pengelolaan sampah dengan mencanangkan berbagai program untuk mengatasi masalah tersebut.
Penulis: rahdyan trijoko pamungkas | Editor: raka f pujangga
dok. Humas Pemprov Jateng
AUDIENSI - Gubenur Jateng Ahmad Luthfi terima audiensi Deputi Pengelolaan Sampah Kementerian Lingkungan Hidup, Ade Palguna Ruteka, di Kantor Gubernur Jawa Tengah, Senin (29/9/2025).
Ade menjelaskan, pengelolaan sampah memang menjadi kewajiban atau tanggung jawab daerah, baik kabupaten/kota maupun provinsi.
Baca juga: Menyoal Siswa Keracunan MBG di Jateng, Gubernur Ahmad Luthfi Singgung Peran Satgas
Namun demikian, dapat dilakukan sinergi atau kolaborasi dengan berbagai pihak. Mengingat anggaran kabupaten/kota terkait pengelolaan sampah sangat kecil.
Ia menyarankan, agar sampah diolah menjadi Refuse-Derived Fuel (RDF), sehingga dapat dimanfaatkan sebagai bahan bakar pabrik semen.
"Apalagi di Jawa Tengah terdapat beberapa pabrik semen, sehingga dapat menyerap hasil olahan RDF tersebut," tuturnya.(rtp)
Berita Terkait:#Berita Jateng
| Kemenko PM Dorong Pemda Percepat Renovasi dan Rekonstruksi Bangunan Pesantren di Jawa Tengah |
|
|---|
| Siap Kelola 40 Ribu Outlet Retail Modern, Koperasi Merah Putih Jadi Kekuatan Ekonomi Baru 2026 |
|
|---|
| Tak Ingin Kasus Gedung Roboh Terulang, Pemerintah Kebut Renovasi Ribuan Pesantren di Jateng |
|
|---|
| Demi Pelayanan Publik, Bus Trans Jateng Tidak untuk Kepentingan Bisnis |
|
|---|
| KUA-PPAS APBD Disepakati, Program Prioritas Pemprov Jateng 2026 Swasembada Pangan |
|
|---|
