Berita Semarang
SPBU Sultan Agung Semarang Hadirkan Layanan yang Nyaman dan Fasilitas Lengkap
SPBU Sultan Agung Semarang senantiasa menghadirkan layanan yang nyaman dan fasilitas lengkap.
Penulis: Eka Yulianti Fajlin | Editor: deni setiawan
Pria yang bertugas di pengisian Pertamax Turbo dan Pertamina Dex ini mengaku tak pernah mendapat komplain dari pelanggan karena berupaya selalu berhati-hati dalam setiap pelayanan.
"Selalu ada senyum, sapa, sopan santun."
"Bahkan saat antre panjang, kalau ada yang emosi, petugas tetap sabar."
"Pembayaran juga kami layani sangat fleksibel, bisa cash, debit, atau QRIS."
"Selama ini tidak pernah ada kendala berarti," jelasnya.
Keramahan dan pelayanan yang baik pun memberikan kesan bagi pelanggan.
Satu diantaranya Tian, pengemudi ojek online.
Dia mengaku, sering mengisi BBM di SPBU Sultan Agung karena pelayanan yang baik.
Dari segi fasilitas, menurut dia, SPBU ini juga sangat lengkap.
"Pelayanan bagus, fasilitas bagus, petugasnya juga ramah."
"Saya sering isi BBM di sini."
"Kalau ramai memang agak antre panjang, tapi tetap nyaman."
"Apalagi bisa bayar non tunai, jadi membantu sekali kalau tidak bawa uang cash," tuturnya.
Hal senada diungkapkan Woro Harnani, pekerja yang rutin singgah di SPBU tersebut.
Menurutnya, fasilitas self-service dan area publik yang bersih membuat konsumen lebih betah.
| Kirab Merah Putih Meriahkan Hari Pahlawan di Semarang, Bendera Sepanjang 1.945 Meter Dibentangkan |
|
|---|
| Aktivis 98 Sebut Pemberian Gelar Pahlawan Soeharto dan Marsinah Bersamaan Bentuk Absurditas Sejarah |
|
|---|
| Warga Semarang Kena Tipu Rp120 Juta, Lagu Pesanannya Ternyata Dibikin Pakai AI |
|
|---|
| Prakiraan Cuaca Kota Semarang Hari Ini Senin 10 November 2025: Hujan Petir |
|
|---|
| Sambut Hari Pahlawan di Semarang: 10.000 Peserta Akan Mengarak Bendera Merah Putih 1.945 Meter |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jateng/foto/bank/originals/20250929-_-Suasana-SPBU-Sultan-Agung-Semarang.jpg)