Berita Regional
Kustini Menagis, Motor Buat Ngojek Terbawa Banjir, Ia Mengais di Tumpukan Sampah, Rumah juga Ambruk
Kustini mengatakan, dengan motor itu, ia bekerja untuk memenuhi kebutuhan dan menafkahi anak dan ibunya Aminah (59) karena sudah tak memiliki suami
Editor:
muslimah
Istimewa
Kustini (40), warga Kampung Lamajang RT 01 cari motornya yang terbawa banjir bandang Kampung Lamajang Peuntas, Desa Citeureup, Kecamatan Citeureup, Kabupaten Bandung.
"Untung saya sudah naik ke rumah tetangga. Akhirnya Jumat sekiat pukul 01.00 WIB, ada tim sar mengevakuasi.
Saya dievakuasi dengan cara dipunggu (duduk diatas pundak tim sar), lalu tim sar berjalan dengan memegang tambang menyusuru gang," kata dia.
Begitu juga dengan ibunya, kata Kustini, tim SAR mengevakuasinya dengan cara yang sama.
"Alhamdulillah selamat, malam kemarin saya ngungsi di SMPN 1 Dayeuhkolot, sekarang di rumah saudara," tandasnya. (Tribunjabar)
Berita Terkait:#Berita Regional
| Harga Pertalite Eceran Tembus Rp 25.000: Warga Sampai Antre 2 Jam di SPBU |
|
|---|
| Kasus Mahasiswa Hanyut Terjadi Lagi, 2 Mahasiswa Polindra Hilang Saat Rafting Tanpa Izin Kampus |
|
|---|
| Alasan Licik Bripda Waldi: Curi Emas dan Mobil Dosen Erni Untuk Membuat Seolah Perampokan |
|
|---|
| Estafet Penculikan 1.806 Km: Kisah Bilqis, Balita Makassar Dijual Rp 80 Juta ke Suku Anak Dalam |
|
|---|
| Setelah Lakukan Pembunuhan, Bripda Waldi Sempat Kembali ke Rumah Dosen EY untuk Cek Kondisi Korban |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jateng/foto/bank/originals/Kustini-40-warga-Kampung-Lamajang-RT-01-cari-motornya-yang-terbawa-banjir-bandang.jpg)