Berita Nasional
1 Oknum Polisi Polda Sumsel Ditetapkan Sebagai Tersangka Kasus Judi Sabung Ayam di Way Kanan Lampung
Satu oknum anggota polisi dari Polda Sumsel bernama Kapri turut ditetapkan sebagai tersangka kasus perjudian sabung ayam di Way Kanan Lampung.
"Saat tiba di lokasi pada 17 Maret 2025, petugas melepaskan tembakan peringatan untuk membubarkan massa."
"Namun terdengar beberapa kali letusan senjata hingga akhirnya diketahui tiga anggota Polri meninggal di lokasi."
"Sementara itu, petugas lainnya berusaha mengevakuasi korban sambil melindungi diri," jelasnya.
Dari peristiwa ini, Kapolda menegaskan akan berupaya mengungkap kejadian secara transparan dan menyeluruh.
"Dalam kejadian ini terdapat dua insiden, yakni perjudian sabung ayam dan meninggalnya tiga anggota Polri," ungkapnya. (*)
Artikel ini telah tayang di TribunLampung.co.id dengan judul Polda Lampung Tetapkan Satu Oknum Polisi Tersangka Kasus Judi Sabung Ayam Way Kanan
Baca juga: Rest Area KM429A Ungaran Mulai Dipadati Mobil Pemudik, Yuli Utami: Biar Tidak Terjebak Macet
Baca juga: 2 Hari Bazar Ramadan di Balai Kota Semarang, Harga Beras Medium Cuma Rp10.000 per Kilogram
Baca juga: Cara Bangunkan Sahur Gunakan Sound Horeg Dikeluhkan Warga, Kapolres Grobogan: Sudah Kami Sita
Baca juga: Respati Ardi Wali Kota Solo Lepas 3 Bus Mudik Gratis, Angkut Perantauan di Jabodetabek
Lampung
Tersangka Kasus Judi Sabung Ayam
judi sabung ayam
Polda Lampung
Polisi Tewas Ditembak di Lampung
perjudian
Penggerebekan Judi Sabung Ayam Lampung
Mayjen Eka Wijaya Permana
Irjen Pol Helmy Santika
Polsek Negara Batin
Kapolsek Negara Batin Tewas Ditembak
| KemenHAM RI dan UNDIP Jalin Sinergi: Natalius Pigai Tegaskan Komitmen HAM dalam Pembangunan Nasional |
|
|---|
| 10 Fakta Penyiksaan Prada TNI Richard Saksi Kunci Kematian Prada Lucky: Dipaksa Hubungan Sejenis |
|
|---|
| FIX, Tanggungan Biaya Haji 2026 Tiap Jemaah Rp54.194.366 |
|
|---|
| Popularitas Purbaya Kalahkan Gubernur Jabar, PAN Mulai Melirik: Saya Nggak Tertarik Politik |
|
|---|
| Kemenham Jateng gelar Analisis dan Penelaahan Perda Bantuan Hukum Kota Semarang dari Perspektif HAM |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jateng/foto/bank/originals/Update-Tersangka-Judi-Sabung-Ayam-di-Lampung.jpg)