Berita Slawi
Pj Bupati Imbau Kepala OPD Datang ke BPS Jemput Data untuk Prioritas Pembangunan Kabupaten Tegal
Penjabat (Pj) Bupati Tegal Agustyarsyah, menilai pentingnya basis data untuk pembangunan jangka panjang di Kabupaten Tegal.
Penulis: Desta Leila Kartika | Editor: raka f pujangga
Sementara itu, Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Tegal Bambang Wahyu Ponco Aji, menyampaikan bahwa Nilai Indeks Pembangunan Statistik (IPS) Kabupaten Tegal mengalami peningkatan dari kategori tahun lalu kurang baik dengan nilai 1,65, saat ini meningkat jadi kategori baik dengan nilai 2,65.
Baca juga: Jadwal Siaran Langsung Liga 2 Besok, Persekat Tegal Akan Menghadapi Bhayangkara FC
Sehingga dari nilai kurang baik saat ini meningkat menjadi nilai baik
Hal itu menjadi sebuah prestasi yang diperoleh Kabupaten Tegal, berkat kolaborasi OPD yang menjadi Lokus maupun Pembina dan lain-lain.
"Nilai indeks ini mereprestasikan pengelolaan statistik sektoral tingkat Pemkab Tegal yang diwakili lokus yaitu Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (KP Tan) serta Dinas Perikanan Kabupaten Tegal. Sehingga naiknya nilai dari kategori kurang baik menjadi baik, maka saya harapkan kolaborasinya supaya nilai kembali meningkat dan menjadikan Kabupaten Tegal naik ke level yang lebih tinggi lagi," jelas Bambang. (dta)
| Komisi III DPRD Kabupaten Tegal Cek Kondisi Jitut di Blubuk dan Lebakgoah, Harap Tingkatkan Kualitas |
|
|---|
| Komisi ll DPRD Kab Tegal Kunlap ke PT Leea Footwear & PT Winners International Pastikan Hak Pekerja |
|
|---|
| Wajah Baru Kota Slawi: Bunga Tabebuya Akan Menghiasi Jalan Gajah Mada Jadi "Kuning Emas" |
|
|---|
| Fasilitas Terbaru Jalan Gajah Mada Slawi Ada Jalur Sepeda hingga Trotoar Nyaman Bagi Pejalan Kaki |
|
|---|
| Mengadu ke Komisi IV DPRD Kabupaten Tegal, Guru PPPK Minta Dikawal Pengajuan Relokasi Jarak Dinas |
|
|---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.