TAG
KPU Kabupaten Karanganyar
-
Pendaftaran PPK Diperpanjang di 4 Kecamatan Ini, KPU Karanganyar: Belum Penuhi Kouta
KPU Kabupaten Karanganyar memutuskan memperpanjang pendaftaran Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Pilkada 2024 khusus di 4 kecamatan ini.
Selasa, 30 April 2024 -
Caleg PDIP Suprapto Koting Somasi KPU Karanganyar, Ada Apakah?
Surat somasi yang dilayangkan Suprapto Koting melalui tim kuasa hukumnya ini disampaikan ke KPU Kabupaten Karanganyar pada Selasa (23/4/2024).
Rabu, 24 April 2024 -
Hasil Rekapitulasi Suara Pileg Tingkat Kabupaten Karanganyar, PDIP Tertinggi Disusul Partai Golkar
PDI Perjuangan meraih suara tertinggi dalam pemilihan anggota DPRD Kabupaten Karanganyar dalam Pemilu 2024.
Jumat, 1 Maret 2024 -
Rekapitulasi Suara Melalui Sirekap Dimulai Lagi di Karanganyar, Tapi Ada Satu Kecamatan yang Menunda
Rekapitulasi penghitungan suara tingkat kecamatan sempat ditunda sesuai arahan KPU RI pada Senin (19/2/2024).
Selasa, 20 Februari 2024 -
Suwarso Satlinmas Desa Buran Karanganyar Meninggal, Saat Tugas di TPS 13 Sempat Mengeluh Badan Lemas
Suwarso anggota Satlinmas ini sebelumnya bertugas untuk berjaga saat pelaksanaan pemungutan dan penghitungan suara Pemilu 2024 di TPS 13.
Selasa, 20 Februari 2024 -
Bawaslu Usai Pemungutan dan Penghitungan Suara di Karanganyar: Kami Tidak Ada Catatan Khusus
Secara keseluruhan terkait pelaksanaan teknis tahapan pemungutan dan penghitungan suara Pemilu 2024 di Karanganyar sudah berjalan baik.
Kamis, 15 Februari 2024 -
Surat Suara DPRD Provinsi Terbanyak yang Dimusnahkan di Karanganyar, Keseluruhan Ada 18.149 Lembar
Pemusnahan surat suara dilakukan sesuai ketentuan keputusan KPU Nomor 1.395 Tahun 2023 tentang pedoman teknis tata kelola logistik Pemilu 2024.
Selasa, 13 Februari 2024 -
Polres Karanganyar Gelar Simulasi Pengendalian Massa Pengamanan Pemilu 2024, Demi Tujuan Ini
Melalui pelatihan dan simulasi diharapkan anggota kepolisian bisa lebih siap dalam pengamanan Pemilu 2024 di wilayah Kabupaten Karanganyar.
Selasa, 6 Februari 2024 -
Ini Hasil Klarifikasi Temuan Guru SD Nyaleg di Karanganyar, KPU: Statusnya TMS
T yang merupakan guru SD di Karanganyar patut diduga melanggar asas netralitas yang diamanatkan dalam UU Nomor 5 Tahun 2014 tentang ASN.
Rabu, 17 Januari 2024 -
Kapolres Karanganyar Cek Gudang Logistik Pemilu 2024, Ini Tujuannya
Pengecekan gudang logistik Pemilu 2024 di Gedung Serbaguna Putrani Kecamatan Tasikmadu, Kabupaten Karanganyar dilakukan pada Kamis (12/10/2023).
Kamis, 12 Oktober 2023 -
Kirab Pemilu 2024 Digelar di Kawasan CFD Jalan Lawu, KPU Karanganyar: Bisa Menyasar Semua Kalangan
Selain kirab digelar senam bersama pengunjung CFD dengan menghadirkan maskot Pemilu 2024, Sura dan Sulu serta 18 bendera parpol peserta pemilu.
Minggu, 1 Oktober 2023 -
Kirab Pemilu 2024 di Karanganyar, Juliyatmono: Semoga Makin Tingkatkan Partisipasi Masyarakat
Sebelum prosesi serah terima, bendera 18 parpol peserta Pemilu 2024 telah diarak dari Alun-alun Karanganyar menuju Rumah Dinas Bupati Karanganyar.
Selasa, 26 September 2023 -
Jumlah Bacaleg Pemilu 2024 di Kabupaten Karanganyar Kembali Berkurang
Ada 13 parpol yang melakukan pencermatan rancangan DCS yang dilakukan oleh KPU Kabupaten Karanganyar beberapa waktu lalu.
Minggu, 13 Agustus 2023 -
PAW Anggota DPRD Kabupaten Karanganyar dari Partai Golkar, KPU: Kami Hasil Pleno Besok Jumat
Surat hasil pleno pengajuan PAW anggota dewan paling cepat dapat dikirim ke pimpinan DPRD Kabupaten Karanganyar pada Jumat (7/7/2023).
Kamis, 6 Juli 2023 -
Target DPD PAN Karanganyar di Pemilu 2024, Sri Sumarti: Satu Kursi Satu Dapil
DPD PAN Kabupaten Karanganyar target satu kursi satu dapil dalam Pemilu 2024. 45 bacaleg didaftarkan ke KPU.
Jumat, 12 Mei 2023 -
DPD Partai Nasdem Karanganyar Targetkan 3 Kursi di Pileg 2024
Partai Nasdem mendaftarkan 45 bacaleg ke KPU Kabupaten Karanganyar sesuai arahan dari DPP Partai Nasdem.
Kamis, 11 Mei 2023 -
KPU Kembalikan Dokumen Pendaftaran Bacaleg DPC PDIP Karanganyar, Ini Alasannya
Setelah dilakukan penelitian ternyata terdapat ketidaksinkronan dalam dokumen daftar bacaleg PDIP Kabupaten Karanganyar.
Kamis, 11 Mei 2023 -
1.586 Data Bermasalah Pemilu 2024 Temuan Bawaslu Karanganyar, KPU: Segera Kami Plenokan
1.586 data bermasalah tersebar di 17 kecamatan wilayah Kabupaten Karanganyar seusai pencermatan pasca penetapan DPS Pemilu 2024.
Rabu, 10 Mei 2023 -
KPU Karanganyar Siapkan 4 Meja Layanan, Antisipasi Parpol Daftarkan Bacaleg Secara Bersamaan
4 desk atau meja layanan untuk mengantisipasi adanya sejumlah partai politik yang mendaftarkan bacaleg bersamaan di KPU Kabupaten Kudus.
Selasa, 9 Mei 2023 -
Alasan DPP PKS Karanganyar Daftarkan Bacaleg Hari Ini, Ada Keterkaitan Target Kursi di Pemilu 2024
DPD PKS menjadi parpol pertama yang mendaftarkan bakal calegnya ke KPU Kabupaten Karanganyar sejak dibukanya tahapan pendaftaran bakal caleg.
Selasa, 9 Mei 2023