TOPIK
Berita Cilacap
-
Banjir Rob Rendam Enam Dusun di Kampunglaut, BPBD Cilacap Imbau Warga Tetap Siaga
Banjir rob melanda enam dusun di Desa Ujunggagak, Kecamatan Kampunglaut, Kabupaten Cilacap, pada Sabtu (8/11/2025) malam.
-
BP Tapera dan BNI Sosialisasikan KPR Subsidi, Cicilan Hanya Rp1,1 Juta Per Bulan
BP Tapera sosialisasi program pembiayaan rumah bagi masyarakat berpenghasilan rendah (MBR) di Cilacap, Jumat (7/11/2025).
-
Cegah PMK, Vaksinasi Hewan di Cilacap Capai 91 Persen Sepanjang 2025
Upaya pencegahan penyakit mulut dan kuku (PMK) di Kabupaten Cilacap menunjukkan hasil menggembirakan.
-
Kronologi 1 Keluarga Mengungsi Karena Turap 6 Meter Longsor Akibat Hujan Deras di Cilacap
Turap setinggi tiga meter penahan tanah di Desa Kertajaya longsor dan nyaris menimpa rumah warga, Selasa (4/11/2025) sore.
-
Dua Desa Wisata di Cilacap Naik Kelas, Bukti Komitmen Warga Kembangkan Pariwisata Lokal
Dua desa wisata di Kabupaten Cilacap berhasil naik kelas dalam penilaian klasifikasi tahun 2025, menandai kemajuan signifikan
-
Tak Hanya Jadi Lumbung Pekerja Migran, Cilacap Bangun Sistem Perlindungan Berbasis Komunitas
Kabupaten Cilacap kembali menegaskan posisinya sebagai daerah dengan jumlah pekerja migran terbesar di Jawa Tengah.
-
Janji Tinggal Janji? Buruh Cilacap Pertanyakan Keseriusan Pemkab Kawal Kenaikan Upah 2026
Kalangan buruh di Cilacap mulai mempertanyakan keseriusan pemerintah daerah dalam mengawal penetapan UMK dan UMSK 2026.
-
Pemkab Cilacap Target Zero Korban di Musim Hujan Periode Ini, Langkah Antisipasi Dilakukan
Pemerintah Kabupaten Cilacap menggelar Apel Kesiapsiagaan Bencana di Alun-alun Cilacap, Selasa (4/11/2025)
-
Koperasi Desa UBSK Kewasen, Strategi Bangun Ekonomi Lokal
Banyak desa di Indonesia memiliki potensi ekonomi lokal yang besar, namun seringkali belum tergarap secara optimal.
-
Debit Air Kali Cilempah "Mengamuk", Jembatan Penghubung 3 Desa di Karangpucung Cilacap Runtuh
Hujan deras yang mengguyur wilayah barat Kabupaten Cilacap sejak Sabtu (1/11/2025) sore, menyebabkan satu jembatan ambruk di Desa Tayem Timur.
-
Detik-detik Jalan Ambles 30 Cm Sepanjang 7 Meter Akibat Hujan Deras di Cilacap
Akibat pergerakan tanah, ruas jalan kabupaten Cilacap ambles sepanjang tujuh meter dengan kedalaman sekitar 20 hingga 30 sentimeter.
-
Diterjang Angin Kencang, Rumah Warga di Cilacap Ambruk, BPBD Salurkan Bantuan Stimulan
Satu rumah di Desa Palugon, Kecamatan Wanareja, Cilacap, ambruk akibat hujan deras disertai angin kencang.
-
Kejar Target Investasi 2025, Pemkab Cilacap Kenalkan Potensi Unggulan Tarik Investor Baru
Sektor transportasi dan perdagangan menjadi tulang punggung utama pertumbuhan investasi di Kabupaten Cilacap tahun 2025.
-
Wajah Baru Kutawaru, Desa Terisolasi yang Kini Berdikari
Lewat program Corporate Social Responsibility (CSR) Pertamina Masyarakat Mandiri Kutawaru (Mamaku), warga Kutawaru terberdayakan.
-
Pemkab Cilacap Genjot Perbaikan Drainase dan Pembangunan Jembatan untuk Cegah Banjir
Pemerintah Kabupaten Cilacap terus mempercepat pembangunan infrastruktur yang tidak hanya memperlancar mobilitas warga
-
Stok Daging Sapi di Cilacap Masih Defisit, Pemkab Andalkan Pasokan dari Luar Daerah
Meski memiliki populasi ternak yang cukup besar, ketersediaan daging sapi di Kabupaten Cilacap ternyata masih belum
-
3 Raperda Disahkan Jadi Perda, Bupati Cilacap: Perkuat Layanan Publik
DPRD bersama Pemkab Cilacap mengesahkan tiga Raperda menjadi Perda melalui Rapat Paripurna.
-
Kapolresta Cilacap Pastikan Peralatan SAR Siap Hadapi Potensi Bencana di Musim Hujan
Di halaman Gedung Sat Samapta Polresta Cilacap, deretan perahu karet dan peralatan penyelamatan berjajar
-
Bupati Syamsul Tegaskan Cilacap Tetap Dapat Manfaat dari Proyek Tol Pejagan-Cilacap
Bupati Cilacap Syamsul Aulia Rachman menegaskan bahwa pemerintah daerah terus mendorong percepatan pembangunan
-
Proyek Tol Pejagan-Cilacap Senilai Rp 27 Triliun Siap Jalan, Cilacap Jadi Magnet Investasi Baru
Pemerintah pusat menetapkan rencana pembangunan Jalan Tol Pejagan–Cilacap sepanjang 95,3 kilometer sebagai proyek prioritas
-
Tiga Ruas Jalan di Cilacap Ditutup untuk Konser Dewa 19
Polresta Cilacap akan menutup beberapa ruas jalan di sekitar Stadion Wijayakusuma pada Sabtu, (25/10/2025), karena adanya konser musik Dewa 19
-
Lolos Administrasi, 55 Pendaftar Berebut Kursi 9 Kepala OPD Pemkab Cilacap
55 orang dinyatakan memenuhi syarat administrasi dan berhak melanjutkan ke tahap berikutnya dalam seleksi terbuka JPT Pratama Pemkab Cilacap.
-
Awan Gelap Kembali di Langit Cilacap, Potensi Hujan Lebat Mengintai Seharian
Berdasarkan laporan resmi Pusdalops BPBD Cilacap, hujan ringan turun merata di sejumlah wilayah dan diperkirakan akan meningkat
-
Perumdam Tirta Wijaya Cilacap Memasuki Babak Baru, Endar Budi Sasongko Jadi Direktur Utama
Transformasi layanan air bersih di Kabupaten Cilacap memasuki babak baru dengan dilantiknya direksi baru Perumdam Tirta Wijaya.
-
Dishub Dorong Penambahan Bus Sekolah di Cilacap
Keberadaan bus sekolah kini kembali menjadi sorotan di Kabupaten Cilacap seiring meningkatnya kebutuhan transportasi aman bagi pelajar.
-
Dana Bansos Malah Buat Judi Online, 560 Penerima Manfaat di Cilacap Akhirnya Dicoret
Pemkab Cilacap coret ratusan keluarga penerima manfaat (KPM) dari daftar bantuan sosial karena untuk bermain judi online.
-
Pedagang PKL Dipukuli, Satpol PP yang Menolong Malah Jadi Korban Pengeroyokan
Seorang anggota Satpol PP Kabupaten Cilacap menjadi korban pengeroyokan saat mencoba menolong pedagang kaki lima di kawasan Alun-Alun
-
BMKG: Pekan Ini Cilacap Berpotensi Diguyur Hujan Lebat Disertai Petir
BMKG mengingatkan masyarakat Kabupaten Cilacap untuk mewaspadai potensi hujan lebat disertai petir dalam sepekan ke depan
-
AWAS Cuaca Ekstrem Pekan Ini di Cilacap, Gelombang Air Laut Bisa Capai 4 Meter
Masyarakat Kabupaten Cilacap diminta bersiap menghadapi potensi cuaca ekstrem yang diperkirakan terjadi pada akhir pekan ini.
-
16 Pelanggar Perda Disidang Tipiring di Cilacap, Segini Besaran Dendanya
Sidang tindak pidana ringan (tipiring) terhadap pelanggar peraturan daerah digelar Satpol PP Kabupaten Cilacap bersama Pengadilan Negeri Cilacap.