TOPIK
Mudik Lebaran 2016
-
Kecelakaan yang menyebabkan meninggal dunia turun 19 persen. Tapi kami prihatin, dari total jumlah kecelakaaan 60 persen korban adalah pemotor
-
Belasan Pemudik Meninggal Dunia di Tol Brebes, Menteri Jonan Minta Maaf
-
Jelang Musim Masuk Sekolah, Permintaan Avtur Meningkat
-
Selama Arus Mudik Terjadi 30 Kasus Kecelakaan di Kota Semarang
-
Senior Supervisor Trans Marga Jateng (TMJ), Imam Zarkasih meminta penggratisan kendaraan masuk pintu tol yang dikelola TMJ sesuai prosedur.
-
Satlantas Polrestabes Semarang siapkan pola contra flow untuk mengantisipasi lonjakan kendaraan pada arus balik di Kota Semarang.
-
Menurut Sri, jumlah korban jiwa yang beredar di media massa selama ini belum dapat dipastikan karena ada yang menyebut 12 orang dan 17 orang.
-
Menteri Perhubungan Ignasius Jonan setuju pembebasan biaya tol bagi pemudik, tatkala terjadi kemacetan sebagai imbas dari proses pembayaran di gardu.
-
Kapolres Semarang, AKBP Vinventius Thirdy Hadmiarso, klaim, wilayah Kabupaten Semarang zero accident selama arus mudik Lebaran 2016.
-
Kendaraan ke luar Semarang atau ke arah Solo mendominasi kendaraan yang melintasi Gerbang Tol Tembalang, Kamis (7/7/2016).
-
Selama arus mudik, ternyata banyak maskapai penerbangan yang mengalami delay. Berikut daftar 10 maskapai yang paling banyak delay.
-
Tiga puluh ribu kendaraan pemudik melintasi jalur Pantura Kudus, Kamis (7/7/2016). Meski begitu, arus lalu lintas tak sampai macet.
-
Wali Kota Tegal Siti Masitha Soeparno memberi bingkisan kepada petugas posko kemanan yang bertugas, Selasa (5/6/2016) malam.
-
Jalan protokol di Kota Semarang, Rabu (6/7/2016) pukul 15.00 WIB terpantau lancar bahkan lengang.
-
PT Pertamina alihkan pemasok BBM wilayah Brebes dan Tegal ke Maos. Diharapkan, ini dapat mengatasi masalah BBM tak lancar di jalur pantura saat macet.
-
Pertamina mengakui tak mampu mengatasi munculnya pengecer yang menjual mahal bahan bakar minyak (BBM) di jalur mudik, beberapa waktu lalu.
-
Hingga pukul 13.00 WIB, antrean di gerbang tol Bawen mencapai 2 Km. Namun, kondisi berbeda terlihat di Gerbang Tol Manyaran yang ramai lancar.
-
Rabu (6/7/2016) siang, Jalur Pantura mulai Brebes-Semarang terpantau ramai lancar. Antrean hanya terjadi di traffic light.
-
Antrean kendaraan di Gerbang Tol Tembalang, Rabu (6/7/2016), mulai pukul 11.00 WIB mengalami penambahan. Tercatat, antrean panjang mencapai 1,6 Km.
-
Sedikitnya 14 orang meninggal dunia dalam kecelakaan dan kelelahan saat terjebak macet di Kabupaten Brebes. Satu di antaranya, bocah berumur 1 tahun.
-
Pemudik mulai masuki Pati. Mereka mulai bergerak ke wilah Rembang dan Surabaya. Meski begitu, kepadatan lalu lintas tak membuat kemacetan.
-
Arus lalu lintas Arteri-Genuk, Selasa (5/7/2016) malam, terpantau lancar. Genangan rob di beberapa titik tak membuat arus lalu lintas tersendat.
-
Ruas jalan protokol di Kota Semarang terpantau ramai lancar di malam takbiran, Selasa (5/7/2016). Arus lalu lintas masih didominasi kendaraan pribadi.
-
Jalur alternatif mudik di Pejagan-Prupuk macet. Kondisi serupa juga terjadi di jalur alternatif Pantura.
-
Ribuan kapal nelayan bersandar di Pelabuhan Juwana. Kapal-kapal tersebut ditinggal pemilik dan mudik anak buah kapal.
-
Sehari jelang Lebaran, arus mudik masih padat. Antrean kendaraan di Tol Manyaran, Selasa (5/7/2016) sore mencapai 500 meter.
-
Arus lalu lintas ruas tol Pejagan-Brebes diberlakukan one way. Empat ruas jalan yang ada hanya dikhususkan bagi pengguna jalan arah Semarang.
-
Sehari menjelang Lebaran, arus kendaraan di Jalur Pantai Utara (Pantura) Brebes masih padat.
-
Kepala BPBD Pati meminta pemudik mewaspadai jalur yang rawan longsor serta banjir. Di antaranya, di Kecamatan Sukolilo yang masuk kawasan rawan banjir
-
Waspadai saat melintasi jalur Pati-Kudus tepatnya di Margorejo. Polisi menyebut, jalur ini masuk kawasan rawan kecelakaan.
© 2023 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved