TOPIK
DPRD Kabupaten Jepara
-
Upaya menghadirkan pendidikan yang ramah bagi anak penyandang disabilitas kembali disuarakan DPRD Jepara.
-
Ibnu Hajar juga meminta BPKAD Jepara untuk meningkatkan kualitas layanan, terutama terkait ketersediaan karcis parkir
-
Kesibukan memenuhi ruang rapat DPRD Jepara sejak surat rekomendasi Kemendagri bernomor 900 tiba pada 18 November 2025.
-
Ketua DPRD Jepara, Agus Sutisna, menegaskan bahwa predikat Jepara sebagai daerah hilirisasi kayu sejatinya sudah melekat sejak lama.
-
Ketua DPRD Jepara, Agus Sutisna, membeberkan hasil rapat koordinasi terkait pelaksanaan Pemilihan Petinggi (Pilkades) tahun 2026.
-
Wacana efisiensi anggaran yang berdampak pada pengurangan operasional Perpusda Jepara menuai sorotan dari DPRD.
-
Peringatan Hari Guru Nasional menjadi momentum evaluasi sekaligus apresiasi terhadap peningkatan kesejahteraan tenaga pendidik di Jepara.
-
Memasuki akhir 2025, Kabupaten Jepara kembali menghadapi lonjakan penyakit Demam Berdarah Dengue (DBD).
-
Limbah MBG tersebut dinilai sangat potensial dijadikan bahan pakan bebek atau ayam, sehingga dapat menekan biaya produksi para peternak
-
DPRD Kabupaten Jepara mendorong petani untuk mulai beralih menggunakan pupuk organik, khususnya microba PA63.
-
Penurunan Transfer ke Daerah (TKD) tahun 2026 membuat DPRD Jepara memperketat fungsi pengawasan
-
DPRD Kabupaten Jepara menyoroti meningkatnya kasus kekerasan terhadap perempuan dan anak yang kembali mencuat pada November 2025
-
Penetapan Pendopo Kabupaten Jepara sebagai Museum R.A. Kartini mendapat apresiasi luas, termasuk dari Wakil Ketua DPRD Jepara, Pratikno
-
DPRD Kabupaten Jepara mengapresiasi langkah BPBD yang semakin siap menghadapi bencana, baik dari sisi perangkat maupun peralatan pendukung.
-
Ketua DPRD Kabupaten Jepara, memastikan pihaknya akan memberikan dukungan penuh terhadap kesiapan Jepara menghadapi Porprov 2026
-
Menekan angka Anak Tidak Sekolah (ATS) di Kabupaten Jepara, kini tak hanya menjadi tanggung jawab pemerintah daerah.
-
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Jepara menunjukkan komitmennya dalam pelestarian budaya lokal.
-
Turnamen Sepak Bola U10 dan U12 antar SSB se-Jawa Tengah, digelar di Lapangan Watu Ploso, Desa Jambu, Kecamatan Mlonggo, Kabupaten Jepara
-
DPRD Jepara menyoroti belum sinkronnya data Tenaga Kerja Asing (TKA) antara data resmi pemerintah dengan kondisi riil di lapangan.
-
Menurut Imam, kekerasan dan kehamilan pada anak tidak hanya berdampak fisik, tetapi juga menimbulkan trauma psikologis
-
Anggota DPRD Kabupaten Jepara, Imam Subhi, menyoroti masih tingginya permohonan dispensasi nikah di wilayah Jepara
-
Komisi C DPRD Kabupaten Jepara menyoroti pentingnya peningkatan fasilitas pelayanan kesehatan di Puskesmas Karimunjawa
-
Ketua DPRD Jepara, Agus Sutisna, melakukan sidak ke satu Sekolah Dasar (SD) penerima program revitalisasi
-
“BPR harus hadir di tengah masyarakat sebagai lembaga keuangan yang mempermudah akses permodalan bagi pelaku UMKM."
-
Ketua DPRD Kabupaten Jepara, Agus Sutisna menegaskan pentingnya peran generasi muda dalam mempercepat pembangunan daerah.
-
Wakil Ketua I DPRD Jepara, Junarso, menyoroti makin berkurangnya lahan pertanian akibat alih fungsi lahan.
-
Ketua DPRD Kabupaten Jepara, Agus Sutisna, mengajak para santri untuk tampil sebagai motor perubahan di era modern
-
Ketua DPRD Jepara, menegaskan pentingnya pelaksanaan transfer of knowledge atau alih keterampilan dari tenaga kerja asing kepada tenaga lokal
-
Anggota DPRD Jepara, Imam Subhi, memberikan apresiasi atas langkah Bupati Jepara turun langsung ke desa melalui program Ngator di Desa
-
Anggota DPRD Kabupaten Jepara, Imam Subhi, menyoroti persoalan air bersih yang setiap tahun melanda wilayah pesisir Kecamatan Kedung